- Back to Home »
- Fisika »
- Gerak Melingkar Beraturan (GMB)
Posted by : Unknown
Jumat, 28 Oktober 2011
GERAK MELINGKAR BERATURAN
Komponen :
1. 1. Periode (T=t/n, T=1/ƒ)
2. 2. Frekuensi (ƒ=n/t, ƒ=1/T) s-1=Hz (RPM=Rotasi Per Menit)
3. 3. Kecepatan sudut (Angulen ω=Omega)
· Selalu mengikuti busur lingkaran
· ω = 2π ƒ ƒ=1/T
· ω = 2 π/T
· Satuan Rad/s
4. 4. Kecepatan linear (V)
· Menyinggung busur lingkaran
· V= ω.R
· V=2 .π .ƒ.R
· V=(2 .π/T)R
5. 5. Percepatan setripetal (ɑs)
· Menuju pusat lingkaran
· Mengikuti jari-jari lingkaran
· ɑs=V2/R V= ω.R
· ɑs= ω2.R2/R ɑs= ω2.R
6. 6. Gaya
· Gaya sentripetal (ƒs)
-Menuju pusat lingkaran
· Gaya sentrifugal/Gaya semu (Fƒ)
-Menuju keluar lingkaran
Fs=Fƒ
(Hk. Newton I : F=m.a)
-Fs=m(V2/R)
-Fs=m.ω2.R
7. 7. Jarak tempuh (ɵ)
ɵ=s/R ɵ=a·
s=Keliling lingkaran
Uji kepahaman
Dik : Roda R=40cm
n=120kali
t=1menit
Dit :
- a. ƒ
- b. T
- c. ω
- d. V
- e. ɑs
- f. Fs=...? Jika m=2kg.